Dunia Dalam Ruang


Menyala, menyala terang lampu
Dalam ruangan
Menghabiskan setengah gelas minuman

Bersama dengan dentuman jantung
Aku mulai melihat sebuah dunia
Dalam ruang

Dunia lain penuh harap
Dunia lain penuh sinar
Bergelimang dengan khayalan manusia

Bersama dengan dentuman jantung
Aku mulai melihat sebuah dunia
Dalam ruang

Dunia lain penuh harap
Dunia lain penuh sinar
Bergelimang dengan khayalan manusia







Captcha
The Nugie Dunia Dalam Ruang are brought to you by Lyrics-Keeper. You can use lyrics widget for karaoke. We tried to make lyrics as correct as possible, however if you have any corrections for Dunia Dalam Ruang lyrics, please feel free to submit them to us. If you want to download this song in mp3 you can visit one of our music sponsors.